Kamis, 26 Maret 2015

Keris Mini Kiai Eyang Sunan Giri

https://semarkuncung.blogspot.com
Keris Mini Kiai Eyang Sunan Giri

Ini buka sebuah mitos yang di apungkan untuk hanya sebuah cerita. Keris mini kiai eyang sunan giri,Itulah nama sebuah keris mini berluk 7 panjang diameternya hanyasepanjang jari kelingkin.

keris mini/cundrik ini aku temukan di sebuah pesarean. Tepatnya di desa karangmiri ,kecamatan Maos, Cilacap. Saat itu aku hanya ikut dalam sebuah pertemuan yang di adakan setiap sebulan sekali yaitu setiap hari kamis malam jum'at kliwon, oleh mbah Tuslam beliau salah satu guru spiritualku. aku berangkat dari jakarta bersama temanku orang cilacap.

Naik kereta dari jatinegara dan turun di station maos.Sebenernya daerah cilacap bukan tempat yang asing buat ku karena aku sudah sering main ke tempat ini tp bukan sebagai seorang sepiritualis namun , hanya sekedar melancong, karena pujaan hatiku dulu rumahnya tak jauh dari tempat pertemuan besar semua murid mbah tuslam ini.desa penggalang itulah nama tempat tinggal Pujaan hatiku.yaa kenari nusakambanganku itulah panggilan sayangku ke dia .ok kita kembali embahasan soal keris mini kiai eyang sunan giri ini.

Hari itu kamis pagi rumah mbah tuslam sudah mulai rame karena tamu or murid- murid beliau dari berbagai daerah jakarta, banyumas, urwokerto, bahkan datang dari palembang hanya untuk menghadiri sebuah ritual rutin di lakukan setiap sebulan sekali yaitu setiap hari kamis malam jum'at kliwon, termasuk aku. murid beliau ini dari berbagai kalangan dari pejabat dan para bedagang yang tersebar di jakarta dan jawa tengah. Semakin siang semakin rame ,dan kami sendiri menyiapkan fisik dan ugo rampe untuk nanti malam, badan sangat letih karena semalaman di kereta tak tidur barang sejenak pun.


Semakin sore semakin rame dan ugorampe sudah siap tinggal menunggu malam.Beduk maghrib terdengar suasana terlihat sangat mistikis,karena daerah ini biarpun padsat penduduk akan tetapi masih banyk kebun kosong dan pohon pohon besar, yang ,membuat merinding lagi desa ini ada di dekat sungai/kali serayu jikalau anda tahu tentang hawa mistik di kali serayu pasti akan sangat merinding, kali yang lebarnya hampir seperti sungai bengawan solo yang melewati desa ku sendiri,dan sudah banyak cerita jika disni masih banyak makhluk gaib yang suka usil.
https://semarkuncung.blogspot.com
Keris Mini Kiai Eyang Sunan Giri
Saat tengah malam kami semua di suruh berkumpul di aula pesarean/punden yang ada di pinggir desa karang miri,saat itu kami semua berkumpul puluhan murid beliau duduk bersila termasuk aku, akau mngambil posisi di pinggir sebelah utara,dekat pohon kelapa yang menjulang tinggi di sekelilingnya banyak nisan dan kuburan di tambah semilir angin laut yang sangat dingin tak jarang banyak para peserta yang mengantuk dan tertidur di tengah ritual sakral ini. Akupun sangat mengantuk secara kami berdua sama denga para peserta lain yang datang dari luar kota,lelah ,nggantuk hampir tak dapat kami tahan.

Pas jam tegah malam di mana kami di wajibkan untuk mengikuti,katrena inilah watu yang di nantikan kami dapat berinteraksi dengan makhluk yang membuat kami penasaran, yaitu sosok kanjeng ratu kidul, yang menyusup ke tubuh mbah Tuslam dan menyapa kami satu persatu,sebelum sosok kanjeng ratu kidul nyusup ke tubuh mbah tuslam ada sinar kebiruan yang datangnya dari arah kali serayu,dan cahaya itu berpendar di atas kami yang sedang melakukan ritual.Dan watu inilah kanjeng ratu kidul memberi wejangan secara taklangsung karena harus menylusup mealui tubvuh mbah tuslam, kami semua di tanya apa dan mau apa, dari sebanyak ini peserta tak di sangka hanya semalam dapat di selesaikan termasuk aku dan khusus buat aku ,di suruh berjalan ke arah pinggiran kali serayu,yang jaraknya sekitar 50 meter dari kami bersemedi meakukan ritual ini.

https://semarkuncung.blogspot.com
Keris Mini Kiai Eyang Sunan Giri
Setelah sampai di bibir kali aku di suruh mengambil sesuatu di bawah pohon kelapa yang agak doyong.tapi ternyata tak semudah yang aku banyangkan di fikiranku hanya mengambil saja ,ternyata aku harus bertarung dengan penunggu pohon kelapa itu,dan penunggu itu berupa sinar kemerah merahan menyala,kami saling bertarung biarpun tak terlihat karena aku hanya duduk bersila sambil mengijibkan kalimat dzikir, maaf kalau soal yang begini sebenernya bukan barang yang aneh lagi karena aku dari Tuban sudah terbiasa dengan soal tarik barang gaib, dan aku hampir 2 jam bertarung engan makhluk itu ,menginjak waktu subuh aku berhasil membanting dengan hentakan nafas yang di saluri ijib dzikir kearah  makhluk itu dan menarik barang yang di tunjuk kanjeng ratu kudul tadi.


Sebuah keris mungil berluk 7 dengan sebuah ukiran huruf arab,setelah itu aku membungkusnya dengan kain putih yang aku buat ikat pinggang,sangat panas di kala baru aku pegang da kau cepat cepat membungkusnya .aku masih sempat berinteraksi dengan khodam keris itu, dia seorang tua dengan pakaian seba hitam denga sorban dan tasbih di tangan kanan dan tongkat di tangan kiri.dia menyebutnamanya dengan sebutan Eyang Sunan Giri.setelah itu aku kembali ketempat kami semalam dan kami kembali ke rumah mbah tuslam sambil istirahat.tak ada yang tahu apa yang aku dapat biarpun teman yang dari jakarta itu sendiri.aku sangat beruntung. Dan inilah wujud keris itu.

Gunanya keris ini adalah untuk pager badan, pager dalam usaha , pelarisan, dan pengasihan, bisa juga untuk sarana penyembuhan orang kerasukan atau kesurupan. Dan itulah salah satu pengalamanku yang sangat berkesan dari daerah cilacap yang terkenal dengan gunung mistik srandelnya.            

Tidak ada komentar :

Posting Komentar